Pos

Restrukturisasi Kepengurusan Kelompok Usaha Sampah” Dalem Mandiri Sejahtera”
Bertempat di kantor PKK Ds. Ngumpakdalem, pengurus Dalem Mandiri Sejahtera yang difasilitasi IDFoS kembali mengadakan Rapat Evaluasi. Kelompok yang terbentuk tanggal 20 Mei 2015 lalu,menggelar rapat Evaluasi dengan agenda restrukturisasi kepengurusan…

Pembentukan Pengurus dan Kader Peduli Sampah
Tahapan lanjutan dari program Persampahan Untuk Ekonomi Alternatif Masyarakat setelah dilaksanakannya Musyawarah Desa sosialisasi adalah pembentukan Pengurus dan kader Peduli sampah di Desa Ngumpak dalem,orang orang inilah yang akan aktif…